Pendidikan

Cara Buat Akun SSCASN, Pendaftaran CPNS 2025!

18
×

Cara Buat Akun SSCASN, Pendaftaran CPNS 2025!

Sebarkan artikel ini
Cara Buat Akun SSCASN, Pendaftaran CPNS 2025!
Cara Buat Akun SSCASN, Pendaftaran CPNS 2025!

Pantaunews.co.id – Pemerintah kembali membuka pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2025. Sebagai langkah awal, para calon peserta di wajibkan untuk membuat akun di portal resmi Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) melalui situs sscasn.bkn.go.id. Proses ini penting karena tanpa akun SSCASN, peserta tidak dapat melanjutkan pendaftaran seleksi CPNS.

Akses Situs Resmi

  • Buka laman resmi sscasnbkngoid.
  • Pastikan mengakses situs resmi untuk menghindari penipuan.

Klik “Daftar” untuk Memulai Pendaftaran

  • Setelah masuk ke halaman utama, cari tombol “Daftar” dan klik untuk memulai proses pendaftaran akun.
Cara Buat Akun SSCASN, Pendaftaran CPNS 2025!
Cara Buat Akun SSCASN, Pendaftaran CPNS 2025!
Baca Juga

Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2025 di Jakarta!

Verifikasi Data yang Di masukkan

  • Pastikan semua informasi yang di input sudah benar sebelum melanjutkan.
  • Kesalahan dalam pengisian data dapat menyebabkan kegagalan pendaftaran.

Masukkan Kode Captcha dan Lanjutkan

  • Ketikkan kode captcha yang muncul di layar untuk verifikasi keamanan.
  • Klik “Lanjutkan” untuk menyelesaikan tahap pertama.

Konfirmasi dan Aktivasi Akun

Baca Juga

WhatsApp Web, Simak Fitur Lengkapnya!

  • Setelah pendaftaran berhasil, sistem akan mengirimkan email konfirmasi.
  • Buka email dan klik tautan aktivasi akun untuk menyelesaikan proses pembuatan akun SSCASN.
  • Pastikan data yang di input sesuai dengan yang terdaftar di Dukcapil.
  • Simpan username dan password akun SSCASN agar mudah di akses kembali.
  • Cek email secara berkala untuk memastikan akun telah terverifikasi.
  • Periksa jadwal resmi pendaftaran CPNS 2025 agar tidak terlewat.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, calon peserta dapat mendaftarkan diri dengan mudah dan siap untuk mengikuti seleksi CPNS 2025. Untuk informasi lebih lanjut, selalu pantau situs resmi BKN dan SSCASN guna mendapatkan pembaruan terkini. Dikutip Pantaunews.co.id.

Baca Juga: Viral Bu Guru Salsa, Kini Live Streaming Gamers Mobile Legends!